Visi
Mengembangkan kemampuan IPTEKS (Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni) yang memiliki keunggulan kompetitif dan komperatif yang dapat bersaing pada tingkat regional, nasional, maupun internasional.
Misi
- Mengembangkan IPTEK yang di landasi dengan keimanan dan ketekunan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dalam rangka meningkatkan kesejahteraan umat manusia.
- Meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam rangka memenuhi kebutuhan dan meningkatkan taraf hidup masyarakat yang unggul dan kompetitif yang dapat bersaing pada tingkat regional, nasional, maupun internasional.
No comments:
Post a Comment